4 Macam Skill Pertolongan Pertama yang Wajib untuk Dikuasai

Pertolongan pertama adalah bantuan medis segera yang diberikan kepada orang yang sakit atau terluka. Pertolongan pertama membantu mencegah situasi menjadi lebih buruk sambil menunggu perawatan medis secara penuh. Dalam kehidupan sehari-hari kita setidaknya pasti pernah menemui kejadian darurat di lingkungan kita, baik yang mengancam nyawa maupun tidak. Kita perlu untuk mempelajari beberapa pertolongan pertama dasar …

4 Macam Skill Pertolongan Pertama yang Wajib untuk Dikuasai Selengkapnya »